Mengajari ku cinta

Wahai kekasihku
Kau mengajarkan ku cinta
Sesungguhnya hanya untuk engkau cinta itu
Senyum wajahmu mengenalkan ku pada bahagia
Hanya kepadamu bahagia itu ku berikan
Lambaian tangan mu menyentuh ku
Memberikan rasa kasih sayang dari mu
Getar cintamu membangkitkan getar hatiku
Tiada tempat kecuali hanya bersamamu
 
Betapa berwarna dunia ini
Kau mengajarkan semuanya
Ku sadari hanya untuk mu semua ku kembalikan
Tiada kenikmatan yang luar biasa
Selain selalu memandang wajah mu
Terimakasih engkaulah sejatinya
Yang selalu mencintaiku
 
Wangaratta 19/09/23